Home » » Final Piala AFF Timbulkan Pending SMS Maupun Komunikasi Telepon Selluler

Final Piala AFF Timbulkan Pending SMS Maupun Komunikasi Telepon Selluler

Rabu, 29 Desember 2010

JAKARTA - Final Piala AFF 2010 di Gelora Bung Karno, Jakarta, menimbulkan masalah tersendiri bagi masyarakat yang akan berkomunikasi di wilayah itu.

Hampir semua operator telekomunikasi tidak mampu menyediakan layanannya dengan memuaskan, akibatnya ribuan orang yang diperkirakan berkomunikasi dalam waktu yang sama.

Doni salah satu penonton mengatakan dirinya sejak Rabu siang tidak bisa berkomunikasi dengan temannya. Padahal dia akan mengambil tiket dari temannya tersebut. "Sulit komunikasi, karena banyak pengguna yang memakainya dalam waktu bersamaan," jelasnya.

Menurutnya SMS dan BlackBerry Messenger (BBM) mengalami pending dan sampainya lebih dari satu jam. "Buat miscall saja susah," ujarnya.

Pantauan Tribunnews.com, hampir semua operator sulit untuk berkomunikasi sebelum partai final Indonesia vs Malaysia berlangsung. Beberapa operator yang mengalaminya antara lain XL, Telkomsel dan Indosat, tiga operator besar.(tribun)



Berita Terkait



0 komentar:

Tuliskan Komentar Anda

 
 

Photo Kegiatan

Demo di Kejaksaan Madiun Kota
Photo 1 Photo 2 Photo 3 Photo 4 Photo 5 Photo 6 Photo 7 Photo 8 Photo 9
Tim Pendakian Gunung WKR
Photo 1 Photo 2 Photo 3 Photo 4 Photo 5 Photo 6 Photo 7 Photo 8 Photo 9 Photo 10 Photo 11 Photo 12
Launching WKR
Photo 1 Photo 2 Photo 3 Photo 4 Photo 5 Photo 6

Gallery


 

Komentar Pembaca

Kategori

Artikel (38) Daerah (310) Ekonomi (139) Gaya Hidup (69) Hukum dan Kriminal (388) Info Hukum (42) Internasional (336) Jagat Jungkir Balik (97) Kesehatan (112) Korupsi News (132) Lokal Madiun (190) News Update (617) Olah Raga (177) Otomotif (38) Pendidikan (79) Politik (171) Selebriti (332) Serba-Serbi (208) Techno (183) Tips (36)

Followers

Disclaimer

wakoranews.blogspot.com tidak mempunyai file hosting pada server ini. Semua isi hosting ada pada situs web pihak ketiga. wakoranews.blogspot.com tidak bertanggung jawab untuk seluruh materi web pihak ketiga baik berupa gambar atau teks dan tidak memiliki keterlibatan di download / upload, kami hanya posting materi yang tersedia di internet dan juga kami tidak merubah sumber yang menerbitkannya. Apabila ada yang keberatan, kami akan menghapus posting yang menjadi claim.

=================================================

PERHATIAN : Semua gambar yang diposting di www.wakoranews.co.ccc hanyalah ILUSTRASI apabila ada yang keberatan kami akan menghapusnya. Terima kasih