Home » » Seorang Pria Tembak Keluarga Gypsi, 7 Orang Tewas

Seorang Pria Tembak Keluarga Gypsi, 7 Orang Tewas

Selasa, 31 Agustus 2010

BRATISLAVA - Seorang pria bersenjata menyerbu Bratislava, ibu kota Slovakia, menewaskan 7 orang, melukai 15 orang, dan kemudian memilih bunuh diri. Demikian dilansir AP, Selasa (31/8/2010).

Lima dari korban tewas merupakan sebuah keluarga Roma yang tinggal di apartemen di mana si pria mulai menembaki mereka dengan senapan otomatis dan dua pisol. Keterangan ini disampaikan Kementerian Dalam Negeri China Daniel Lipsic. Roma atau juga dikenal dengan nama Gypsy, sering menjadi korban diskriminasi namun baik Lipsic maupun kepala polisiJaroslav Spisiak menyatakan tidak diketahui motif pria yang belum diketahui identitasnya itu.

Seorang pria lain tertembak dan tewas di luar gedung apartemen dan diperkirakan merupakan anggota keluarga yang tewas itu.

"Sejauh ini kami belum tahu apa motifnya jadi saya tidak bisa berspekulasi apakah itu terkait masalah rasis atau tidak. Saya meragukan itu namun investigasi akan terus dilakukan," ujarnya.

Penembakan itu terjadi pagi menjelang siang di sekitar Devinska Nova Ves, pinggiran Bratislava yang di kelilingi oleh lapangan dan juga area industri. Sedangkan, lima anggota keluarga Roma yang tewas di apartemen antara lain empat wanita dan seorang pria.(tribun)








Berita Terkait



0 komentar:

Tuliskan Komentar Anda

 
 

Photo Kegiatan

Demo di Kejaksaan Madiun Kota
Photo 1 Photo 2 Photo 3 Photo 4 Photo 5 Photo 6 Photo 7 Photo 8 Photo 9
Tim Pendakian Gunung WKR
Photo 1 Photo 2 Photo 3 Photo 4 Photo 5 Photo 6 Photo 7 Photo 8 Photo 9 Photo 10 Photo 11 Photo 12
Launching WKR
Photo 1 Photo 2 Photo 3 Photo 4 Photo 5 Photo 6

Gallery


 

Komentar Pembaca

Kategori

Artikel (38) Daerah (310) Ekonomi (139) Gaya Hidup (69) Hukum dan Kriminal (388) Info Hukum (42) Internasional (336) Jagat Jungkir Balik (97) Kesehatan (112) Korupsi News (132) Lokal Madiun (190) News Update (617) Olah Raga (177) Otomotif (38) Pendidikan (79) Politik (171) Selebriti (332) Serba-Serbi (208) Techno (183) Tips (36)

Followers

Disclaimer

wakoranews.blogspot.com tidak mempunyai file hosting pada server ini. Semua isi hosting ada pada situs web pihak ketiga. wakoranews.blogspot.com tidak bertanggung jawab untuk seluruh materi web pihak ketiga baik berupa gambar atau teks dan tidak memiliki keterlibatan di download / upload, kami hanya posting materi yang tersedia di internet dan juga kami tidak merubah sumber yang menerbitkannya. Apabila ada yang keberatan, kami akan menghapus posting yang menjadi claim.

=================================================

PERHATIAN : Semua gambar yang diposting di www.wakoranews.co.ccc hanyalah ILUSTRASI apabila ada yang keberatan kami akan menghapusnya. Terima kasih