Home » » Gawang Indonesia Dijebol Safee Sali Dengan Kedudukan 1-0

Gawang Indonesia Dijebol Safee Sali Dengan Kedudukan 1-0

Rabu, 29 Desember 2010

JAKARTA - Sepanjang babak pertama, banyak peluang yang gagal dimanfaatkan pemain-pemain Timnas Indonesia. Bahkan, hadiah penalti yang dieksekusi Firman Utina di menit ke-20, gagal mengecoh penjaga gawang Malaysia. Tendangan lemah Firman bisa terbaca dan diblok.

Hingga babak pertama usai, Indonesia masih tertinggal agregat 3-0 dari Malaysia. Indonesia harus berhasil membuat minimal 4-0 gol untuk menjadi juara Piala AFF 2010.

Bagaimana perjuangan Firman Utina dkk menghadapi Malaysia di leg kedua babak final Piala AFF 2010 yang dilaksanakan di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta? Berikut ini jalannya pertandingan.

BABAK II


46': Kick off babak kedua dimulai
47': Indonesia langsung menekan pertahanan Malaysia.
53': Gol...Serangan balik Malaysia berhasil menjebol gawang menjebol gawang Markus Horison. Malaysia unggul 1-0 atau agregat 4-0.



BABAK I

01': Kick Off
02': Serangan Indonesia langsung dibalas serangan balik Malaysia
03': Serangan Arief Suyono di depan gawang Malaysia gagal
04': indonesia terus menekan pertahanan Malaysia
08': Dua kali serangan Indonesia belum berhasil menembus pertahanan Malaysia.
09': Tendangan sudut pertama Indonesia berhasil dihalau
12': Tendangan bebas untuk Indonesia di luar kotak penalti Malaysia
19': Penalti
20': Firman gagal menjebol gawang Malaysia dari titik penalti
22': Malaysia balik menekan dan 2 kali gawang Markus terancam
26': Dua kali sundulan Gonzales belum berhasil menjebol gawang Malaysia
29': Crossing dari M Ridwan diblok kiper Malaysia.
30': Kiper Malaysia kembali melakukan penyelamatan gemilang
35': Serangan di kotak penalti Malaysia belum berhasil membuahkan gol.
36': Beberapa kali umpan ke kotak penalti Malaysia salah sasaran
39': Kiper Malaysia kembali berhasil menghalau serangan Indonesia
42': Serangan bertubi-tubi belum berhasil menjebol gawang Malaysia
43': Tendangan keras Gonzales masih melenceng di atas gawang Malaysia
45': Tambahan waktu 2 menit. Indonesia terus menekan
45+2' : Babak pertama berakhir. Skor masih 0-0.
(tribun)



Berita Terkait



0 komentar:

Tuliskan Komentar Anda

 
 

Photo Kegiatan

Demo di Kejaksaan Madiun Kota
Photo 1 Photo 2 Photo 3 Photo 4 Photo 5 Photo 6 Photo 7 Photo 8 Photo 9
Tim Pendakian Gunung WKR
Photo 1 Photo 2 Photo 3 Photo 4 Photo 5 Photo 6 Photo 7 Photo 8 Photo 9 Photo 10 Photo 11 Photo 12
Launching WKR
Photo 1 Photo 2 Photo 3 Photo 4 Photo 5 Photo 6

Gallery


 

Komentar Pembaca

Kategori

Artikel (38) Daerah (310) Ekonomi (139) Gaya Hidup (69) Hukum dan Kriminal (388) Info Hukum (42) Internasional (336) Jagat Jungkir Balik (97) Kesehatan (112) Korupsi News (132) Lokal Madiun (190) News Update (617) Olah Raga (177) Otomotif (38) Pendidikan (79) Politik (171) Selebriti (332) Serba-Serbi (208) Techno (183) Tips (36)

Followers

Disclaimer

wakoranews.blogspot.com tidak mempunyai file hosting pada server ini. Semua isi hosting ada pada situs web pihak ketiga. wakoranews.blogspot.com tidak bertanggung jawab untuk seluruh materi web pihak ketiga baik berupa gambar atau teks dan tidak memiliki keterlibatan di download / upload, kami hanya posting materi yang tersedia di internet dan juga kami tidak merubah sumber yang menerbitkannya. Apabila ada yang keberatan, kami akan menghapus posting yang menjadi claim.

=================================================

PERHATIAN : Semua gambar yang diposting di www.wakoranews.co.ccc hanyalah ILUSTRASI apabila ada yang keberatan kami akan menghapusnya. Terima kasih